Analisa fundamental adalah analisa teknis yang memperhatikan serta memperhitungkan berbagai faktor dari perusahaan yang berkaitan dengan kondisi fundamental. Dari analisa tersebut bisa terlihat apakah perusahaan tersebut masih dalam keadaan baik atau tidak. Karena ketika Anda akan membeli saham, Anda harus mengetahui kondisi perusahaan yang akan Anda tuju. Analisa Fundamental SahamContinue Reading

Saham adalah penyertaan modal seseorang atau suatu pihak di dalam sebuah perusahaan. Dengan menyertakan modal, maka pihak tersebut memiliki hak atas pendapatan perusahaan. Saham untuk pemula maupun yang sudah ahli, banyak digunakan sebagai alat investasi. Hal ini disebabkan karena saham memberikan imbal hasil yang lebih tinggi daripada tabungan. Bahkan adaContinue Reading

Bruce Kovner adalah seorang investor asal amerika, salah satu hedge fund terkaya. Bruce Stanley Kovner lahir di New York city, Brooklyn pada tahun 1945, putra dari seorang insinyur yang hobi bermain bola. Sebelum keluarganya pindah ke pinggiran kota Los Angeles pada tahun 1953, Bruce Kovner menghabiskan awal tahun tahunnya diContinue Reading

Membeli reksadana saat ini relatif mudah, namun ada beberapa hal yang dapat menjadi pertimbangan untuk memaksimalkan hasil. Reksadana adalah sebuah sarana untuk mengelola investasi yang berasal dari dana masyarakat pemodal yang ingin melakukan investasi tetapi tidak memiliki waktu yang banyak serta pengetahuan yang luas. Modal terkumpul dan terjadi akumulasi dalamContinue Reading

Heikin Ashi adalah cara menampilkan bar dengan perhitungan rata-rata sehingga menampilkan chart yang lebih bersih dan sedikit mengalami naik turun. Hal ini memudahkan para trader dalam melakukan analisa. Mungkin Anda sudah terbiasa melihat candle stick bar, atau grafik batang lilin untuk monitor pergerakan harga. Ada satu grafik alternatif, dengan namaContinue Reading

Trading forex untuk pemula sangat mudah dilakukan oleh siapa saja lewat broker online. Namun sebelum mulai harus berbekal disiplin dan ilmu teknis agar minim kerugian. Trading adalah salah satu kegiatan bisnis yang memungkinkan siapa saja untuk bergabung sebagai salah satu cara untuk melakukan investasi. Namun trading forex untuk pemula memilikiContinue Reading